Top Up game merupakan salah satu aktivitas yang selalu di lakukan oleh gamer untuk membeli berbagai item dalam permainan. Maka ada banyak cara yang di lakukan untuk top up game salah satunya dengan menggunakan Dana ID Games top up.
Karena dana merupakan salah satu dompet digital yang menyediakan banyak kemudahan untuk pengguna untuk melakukan berbagai pembayaran. Oleh karena itu salah satu kemudahan yang di tawarkan oleh ewallet tersebut adalah Dana ID Games.
Dana ID Games merupakan layanan yang menyediakan top up beragam game, seperti Mobile Legend, Free Fire dan game lainnya. Dengan adanya layanan tersebut maka pengguna bisa lebih mudah untuk melakukan mikrotransaksi maupun pembelian diamond, coin dan lainnya. Dana juga mendukung transaksi cepat dengan proses transaksi yang mudah dilakukan.
Melalui Dana, kamu juga berkesempatan mendapatkan beragam promo seperti potongan harga atau promo item gratis ketika melakukan proses transaksi. Jadi bagaimana cara top up game di DANA? Maka untuk kamu yang belum paham, simak ulasan selengkapnya di bawah ini!
Tentang Dana ID Games
Tentunya Dana merupakan layanan dompet digital yang menawarkan berbagai fitur layanan. Mulai dari top up saldo, tarik saldo, hingga melakukan beragam jenis pembayaran. Aplikasi Dana juga memungkinkan kamu untuk bisa melakukan pengiriman uang atau terima uang dari sesama pengguna akun Dana. Bahkan kamu juga bisa kirim uang ke rekening bank, serta mampu mengirim saldo keberagam jenis ewallet lainnya.
Melalui akun Dana kamu bisa melakukan beragam pembayaran seperti beli pulsa, bayar listrik, bayar shoopepay, hingga top up voucher melalui DANA ID GAMES. Jadi Hampir semua keperluan pembayaran bisa kamu lakukan hanya menggunakan satu akun DANA.
Dalam hal ini terdapat banyak pilihan game yang didukung oleh Dana seperti Mobile Legends, Free Fire , Genshin Impact, dan PUBG Mobile. Jika kamu masih bingung dengan cara Top Up game melalui Dana ID Games, simak caranya dibawah ini.
Daftar Game Bisa Melakukan Top UP di DANA
- 8 Ball Pool
- Apex Legends Mobile
- Arena of Valor
- Call of Duty Mobile
- Free Fire
- Free Fire Max
- Game of Sultans
- Genshin Impact
- HAGO
- Honkai Impact 3
- King of Kings
- League of Legends Wild Rift
- Legends of Runeterra
- Love Nikki
- Mobile Legends: Bang Bang
- MU Origin 2
- Omlet Arcade
- One Punch Man The Strongest
- Onmyoji Arena
- Point Blank
- PUBG Mobile
- Ragnarok Mobile: Eternal Love
- Ragnarok X
- Samurai Era: Rise of Empires
- Speed Drifters
- SuperMecha Champions
- Top Eleven
- Valorant
- Zepeto
Cara Top Up Voucher game di Dana ID Games
Tentunya dana menawarkan top up voucher game melalui situs resmi dengan cara yang sangat mudah. Berikut ini langkah dan cara untuk melakukan top up menggunakan situs DANA, yaitu:
-
1. Buka situs Dana ID Games
Langkah pertama buka aplikasi browser di smartphone dan ketik URL dana. Id/games di kolom pencarian.
-
2. Cek Saldo
Kemudian cek saldo dana yang tersedia di akun mu, jika saldo habis maka perlu di isi dulu. Jika saldo mencukupi bisa lanjut ke proses selanjutnya.
-
3. Tentukan Game yang ingin di Top Up
Selanjutnya pilih game yang ingin di top up, bisa Mobile Legend, Free Fire atau lainnya.
-
4. Masukkan User ID
Selanjutnya isikan USer ID game di kolom yang sudah disediakan. Usahakan jangan sampai salah isi user ID agar proses top up berhasil masuk ke akun kamu.
-
5. Masukkan Nominal
Setelahnya Tentukan nonimal yang diinginkan untuk menentukan jumlah diamond pada game yang ingin dibeli. Contohnya nominal Rp.1000 untuk membeli 5 diamond, dan klik Lanjutkan.
-
6. Konfirmasi Pembayaran
Langkah terakhir di tahap konfirmasi kamu perlu mengisi nomor ponsel yang terdaftar di akun DANA. Tentunya Pastikan saldo yang dimiliki cukup untuk membayar voucher ini. Jika sudah teruskan proses pembayaran.
Maka saldo otomatis akan terpotong sesuai dengan nominal voucher yang dibeli. Selanjutnya buka game untuk memastikan apakah saldo berhasil masuk atau tidak.
Jadi tulah langkah dan cara untuk melakukan Top Up Voucher Game melalui Dana Id Games. Maka cara ini berlaku untuk melakukan berbagai Top Up Voucher pada berbagai jenis game yang tersedia di Dana.
Cara Dapatkan Promo Top UP Game di DANA
Seperti yang dijelaskan diatas, dengan melakukan top up voucher di Dana maka berkesempatan mendapatkan promo menarik. Promo yang didapatkan mulai dari diskon harga voucher, gratis skin dan promo lainnya.
Karena ada banyak jenis game yang bisa melakukan top game di DANA ID Games, maka akan ada banyak promo yang didapatkan setiap minggunya.
Oleh karena itu untuk mendapatkan promo tersebut kamu harus sering lakukan pengecekan melalui situs dana. Id/promo?category=Game . Dengan membuka situs tersebut maka kamu akan mengetahui adanya promo yang disediakan di DANA.
Harga Diamond Free Fire di Dana Id Games
Oleh karena itu kamu bisa membeli diamond free fire secara mudah di situs Dana ID game dengan harga yang bervariasi tergantung dari jumlah diamong yang diperlukan. Berikut daftar harganya di dana id games :
Jumlah Diamond | Harga Diamond |
5 | Rp. 1.000 |
12 | Rp. 2.000 |
50 | Rp. 8.000 |
70 | Rp. 10.000 |
140 | Rp. 20.000 |
355 | Rp. 50.000 |
720 | Rp. 100.000 |
1450 | Rp. 200.000 |
2180 | Rp. 300.000 |
3640 | Rp. 500.000 |
7290 | Rp. 1.000.000 |
36500 | Rp. 5.000.000 |
73100 | Rp. 10.000.000 |
Harga Diamond Mobile Legend di Dana Id Games
Di situs Dana ID game juga menawarkan pembelian diamond yang digunakan untuk mengakses hero dan item dalam permainan mobile legends. Berikut daftar harga yang ditawarkan dana ig games :
Jumlah Diamond | Harga Diamond |
5 | Rp. 1.500 |
10 | Rp. 2.850 |
14 | Rp. 3.800 |
18 | Rp. 4.750 |
36 | Rp. 9.500 |
74 | Rp. 19.000 |
222 | Rp. 57.000 |
370 | Rp. 95.000 |
966 | Rp. 237.000 |
2010 | Rp. 475.000 |
4830 | Rp. 1.140.000 |
Harga UC PUBG di Dana Id Games
Karena Mata uang dalam permainan PUBG adalah UC. Dengan membeli item game dengan UC maka akan membuat permainan menjadi lebih menarik. Berikut daftar harga UC di Dana ID games :
Jumlah UC | Harga UC |
60 UC | Rp. 16.095 |
325 UC | Rp. 80.475 |
660 UC | Rp. 160.950 |
1800 UC | Rp. 420.375 |
3850 UC | Rp. 804.750 |
8100 UC | Rp. 1.609.500 |
Ringkasnya itulah daftar aplikasi untuk kompres video terbaik untuk Android, iOS dan PC yang admin rekomendasikan. Jadi pilih dan coba aplikasi sesuai dengan kebutuhan dan spesifikasi perangkat yang kamu gunakan.
Baca juga :
- VSCO Mod Apk Editor Foto dan Video Unlocked All Effect
- Kinemaster Diamond Mod Apk Editing Video Tanpa Watermark
- WhatsApp Mod (WA Mod) Apk Download Versi Terbaru 2022
- Pixellab Mod Apk Full Font v2.0.7 Terbaru Download Disini
- Download Capcut Pro Mod Apk v7.0.1 Terbaru Tanpa Watermark
Originally posted 2022-11-06 22:05:22.